belajar dan berbagi

RPP Fisika Kelas X

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )


Sekolah : SMA
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas / Semester : X (Sepuluh) / Semester I
Alokasi Waktu : 2 x 25 menit


Standar Kompetensi
Menerapkan konsep besaran fisika dan pengukurannya


Kompetensi Dasar
Mengukur besaran fisika (massa, panjang, dan waktu)

Indikator
1. Menjelaskan aturan perkalian dan pembagian angka penting
2. Menjelaskan bagaimana melakukan operasi hitung perkalian dan pembagian pada angka penting

A. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan aturan perkalian dan pembagian pada angka penting
2. Siswa dapat melakukan operasi hitung perkalian dan pembagian pada angka penting.

B. Materi Pembelajaran
Besaran Fisika Dan Satuannya

C. Metode Pembelajaran
1. Model : - Direct Instruction (DI)
- Cooperative Learning
2. Metode : - Ceramah
- Tanya jawab

D. Langkah-langkah Kegiatan
a. Kegiatan Pendahuluan
• Motivasi dan Apersepsi:
- Mengingat kembali tentang aturan dan operasi hitung penjumlahan dan pengurangan pada angka penting.

b. Kegiatan inti
• Guru menjelaskan aturan perkalian dan pembagian
• Guru memberikan contoh bagaimana melakukan operasi hitung perkalian dan pembagian pada angka penting.
• Guru meminta beberapa siswa mengerjakan contoh yang diberikan.
• Guru meminta siswa mengerjakan latihan yang ada di buku paket siswa.

c. Kegiatan penutup
• Peserta didik (dibimbing oleh guru) bersama-sama membuat kesimpulan tentang aturan perkalian dan pembagian pada angka penting.
E. Sumber Belajar
a. Buku fisika SMA kelas X hal 15-16
b. Buku referensi yang relevan

F. Penilaian Hasil Belajar
a. Teknik Penilaian:
 Tes tertulis
b. Bentuk instrumen
 Tes uraian
Contoh instrumen :
1. Uji kompetensi pada buku paket Fisika Untuk SMA kelas X oleh marthen kanginan hal 45 nomor 9 c, d dan e.
2. Uji kompetensi pada buku paket Fisika Untuk SMA kelas X oleh marthen kanginan hal 45 nomor 13.









Jambi 27 agustus 2010
Mengetahui
Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

Jangan Lupa berikan komentar Anda tentang blog ini, ataupun tentang posting ini.
Labels: RPP

Thanks for reading RPP Fisika Kelas X. Please share...!

3 komentar on RPP Fisika Kelas X

  1. djemari recycles artikel freeFebruary 17, 2011 at 12:50 PM

    trimakasi info na sobat,,, nice post

    ReplyDelete
  2. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  3. info yang menarik, salam kenal dan sukses selalu yaaa...
    Salam,
    http://onlinetourservices.com

    ReplyDelete

Yang sudah mampir wajib tinggalkan komentar

Back To Top